23 Januari 2009

Semua dalam Keraguan

By. Dian T Indrawan

Hari t’lah mulai senja

Matahari t’lah bersembunyi di balik tirai malam yang kelam

Ayam-ayam diluar sana tak lagi berkokok

Anjing-anjing liar yang birahi diluar sana pun mulai merokok

Namun hatiku tetap saja seperti terbelah golok.

Andai saja aku dapat berteriak....

Andai saja aku dapat berlari....

Pasti hidupku tak dipenuhi dengan keraguan

Aku bukanlah malaikat yang bersayap dan memiliki wajah yang rupawan

Aku hanyalah malaikat yang tak bersayap dan tak memiliki wajah yang rupawan

Mungkinkah aku ini t’lah menjadi gila?

Mungkinkah aku ini tak lagi normal?

Aku tak tahu dengan semua ini

Kar’na semua dalam keraguan alam.[*]



[*] Puisi ini adalah salah satu dari sekian banyak masalah yang sedang aku hadapi, baik berupa celaan, kontroversi dari orang tua hingga anggapan orang tua terhadap keberadaanku. Ini juga sebagai media untuk dapat meluapkan kekesalanku.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
SPOT ABU-ABU - Free Blogger Templates, Free Wordpress Themes - by Templates para novo blogger HD TV Watch Shows Online. Unblock through myspace proxy unblock, Songs by Christian Guitar Chords